Kumpulan Qoutes Menyentuh dari Drakor ‘When Life Gives You Tangerines’

Tentang cinta, keluarga, dan kehidupan

When Life Gives You Tangerines menjadi drama yang tak hanya menyajikan kisah penuh haru dari Ae Sun dan Gwan Sik, tapi juga memiliki banyak qoutes dan pelajaran berharga tentang kehidupan, keluarga, dan cinta. Narasi-narasi yang disampaikan para tokohnya seperti meluapkan perasaan banyak penonton tentang manis-pahitnya kehidupan. 

Mulai dari pesan ibu Ae Sun untuk tetap menjalani hidup walau orang tua kita telah tidak ada, hingga Geum Myeong yang merasa bersalah jika ingin bermimpi tinggi karena berpikir akan menyusahkan orang tuanya. 

Berikut deretan qoutes menyentuh dari drama Korea When Life Gives You Tangerines.

1. Qoutes tentang kehidupan

  1. "Kau bisa hancur jika menyukai jabatan." — Gwang Rye
  2. "Saat waktunya tiba, kesulitan ini akan tampak sepele, dan aku bisa menertawakannya." — Gwang Rye
  3. "Akan ada hari-hari berat dalam hidupmu. Suatu hari, hidup akan amat berat, sampai kau merasa ingin mati. Jangan berbaring saja. Berjuanglah sekuat tenaga." — Gwang Rye
  4. "Lebih baik aku mati mencari uang, dari pada mati karena mengemis." — Gwang Rye
  5. "Aku mendengar kesombongan berasal dari kekosongan. Mungkin aku membeli (belanja) begitu banyak karena tumbuh dalam kemiskinan." — Geum Myeong
  6. "Bukan hidup yang jahat, tapi uang." — Nenek Ae Sun
  7. "Katakan pada dirimu kau takkan mati dan harus bertahan bagaimana pun juga. Ayunkan lengan dan kakimu sekuat tenaga. Kau akan keluar dari laut yang gelap dan melihat langit." — Gwang Rye
  8. "Semua tetangga tak tahu apa-apa. Jangan dengarkan mereka." — Ae Sun.

2. Qoutes tentang keluarga

  • Share Artikel

TOPIC