Period: 10 March - 16 March 2025
Love
a. Single
Tidak suka berada di persimpangan yang menggantung. Kamu bisa putuskan sendiri jawabannya, Bela. Tidak perlu pasif menunggu langkah dia selanjutnya. Ambil kendali hubunganmu dan perjelas. Kamu tidak perlu membuang waktu.
b. Dating
Money
Semesta menguji dirimu dengan kesabaran dan kegigihan. Akan ada satu-dua hal yang membuat progres menabungmu stagnan. Akan tetapi, pilihanmu sendiri untuk tetap konsisten atau malah bubar di tengah jalan. Apa pun itu, kamu juga yang akan merasakan akibatnya. Pilihlah yang bijak, Bela!
Career
Kamu akan mendapatkan hasil yang kamu inginkan. Bila kamu merasa saat ini progres sangatlah lamban. Inilah ujianmu yang sebenarnya, Bela. Bagaimana kamu tetap maju meski rasanya tidak ada kemajuan. Seberapa gigih kamu meraih tujuanmu?
Friendship
Apa yang kamu tanam itu yang kamu tuai, Bela. Ketika kamu ada untuk teman-temanmu di saat sulit, lumrah bila mereka juga ada di saat sulitmu. Oleh karena itu, bantulah dengan tulus. Jangan bertanya apa untungnya dirimu membantu atau pamrih di awal. We'll never know when the kindness returns.
Nah, itulah ramalan zodiak Taurus minggu ini untuk tanggal 10 Maret - 16 Maret 2025. Semoga harimu selalu menyenangkan ya, Bela!
Written by : Aurelia Nelly
Baca Juga: Karakter dan Sifat Zodiak Taurus