5 Kutipan Inspiratif R.A. Kartini Ini Bicara Soal Cinta dan Hubungan

Salut dengan pandangannya yang begitu modern

Raden Ajeng Kartini dikenal sebagai pahlawan emansipasi perempuan yang pada masanya berusaha mendobrak kondisi sosial yang dianggapnya sebagai penghambat kemajuan perempuan. Pemikiran Kartini hingga sekarang masih menjadi teladan untuk perempuan untuk bisa meraih pendidikan tinggi, mandiri, dan cerdas.

Lewat surat-surat yang pernah ia tulis semasa hidupnya, kita bisa belajar banyak hal termasuk soal cinta dan hubungan. Simak saja kutipan-kutipan soal cinta dari R.A. Kartini berikut ini.

1. "Cinta melahirkan cinta, tetapi hinaan tak akan pernah menimbulkan kasih sayang."

Benar banget! Sebagai seorang perempuan dalam hubungan, jangan mau direndahkan oleh pasangan ya, Bela. Bagaimanapun posisi kita setara dengan pasangan, tak ada yang lebih rendah maupun lebih tinggi.

2. "Tak ada yang lebih indah selain menimbulkan senyuman di wajah orang lain, terutama wajah orang yang kita cintai."

  • Share Artikel

TOPIC