Cara Mencuci dan Merawat Kain Tenun di Rumah, Bisa Ditiru!

Mudah banget

Cara Mencuci dan Merawat Kain Tenun di Rumah, Bisa Ditiru!

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Kain tenun merupakan salah satu kain Indonesia yang sangat khas. Teknik pembuatan hingga motif yang menarik membuat kain tenun dicintai oleh masyarakat Indonesia hingga mancanegara. Apalagi kini semakin berkembang dengan pakaian dari kain tenun yang bisa digunakan untuk sehari-hari. Dijamin makin keren!

Perawatan kain tenun sendiri terbilang nggak sulit. Untuk mencucinya, kamu bisa melakukannya di rumah kok. Perhatikan beberapa cara mencuci dan merawat kain tenun yang baik dan benar di bawah ini, maka kain tenunmu akan tetap awet.

1. Jangan samakan mencuci kain tenun layaknya pakaian lainnya. Gunakan sabun yang lembut dengan air biasa lalu celup-celupkan kain hingga basah. Hindari air panas, mengucek, memeras apalagi menggunakan mesin cuci untuk mempertahankan serat kain.

Cara Mencuci dan Merawat Kain Tenun di Rumah, Bisa Ditiru!

2. Jemur kain tenun cukup dengan mengurut dari bagian atas ke bawah kain, kemudian kibas untuk membuat air pada kain lebih surut. Jangan lupa untuk hindari sinar matahari langsung karena dapat membuat warna kain lebih cepat pudar.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ