Polusi Udara Terburuk Terjadi di Jakarta, Ini Dampaknya Bagi Kesehatan

Menjadi penyebab kematian nomor 3 di dunia!

Polusi Udara Terburuk Terjadi di Jakarta, Ini Dampaknya Bagi Kesehatan

Pencemaran lingkungan yang terus terjadi tentunya menganggu kesehatan makhluk hidup terutama manusia. Polusi udara ini bisa terjadi di mana saja, seperti salah satunya adalah di kota Jakarta, yang saat ini menjadi salah satu kota dengan kualitas udara terburuk, menempati posisi ke tiga setelah Santiago. 

Tanpa disadari, menurut para ilmuwan dampak dari polusi udara bukan hanya merusak pernapasan namun juga bisa berisiko pada paru-paru dan kesehatan lainnya semakin parah. Kira-kira apa saja dampak dari polusi udara? Simak artikel dibawah ini ya!

1. Kamu harus tahu, dampak dari polusi udara menjadi penyebab kematian nomor tiga di dunia.

Polusi Udara Terburuk Terjadi di Jakarta, Ini Dampaknya Bagi Kesehatan

2. Menurut penelitian dari European Respiratory Journal, salah satu dampak yang krusial adalah fungsi paru-paru kamu akan menurun. Bahaya banget!

3. Setiap 5 mikrogram dari partikel polusi udara akan setara dengan penambahan usia dua tahun pada jantung. Wah, kamu harus hati-hati ya.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved