Bukan Sekadar Teori, Ini 7 Tips Tetap Kuat Setelah Putus

Karena tips "tetap semangat" nggak akan membantu!

Bukan Sekadar Teori, Ini 7 Tips Tetap Kuat Setelah Putus

Putus cinta itu berat, menyesakkan. Dunia serasa berbeda, makan pun tidak berselera. Hidup menjadi hampa, hanya karena dia bukan lagi milik kita. Tapi semua terasa lebih menyesakkan ketika kita sulit meninggalkan kenangan dan terus dihantu memori saat bersamanya.

Kita ingin move on segera, tapi tidak bisa. Semua tidak semudah kelihatannya. Ketika mencoba mencari tips agar tetap bisa kuat bertahan pasca putus, yang kita dapat cuma nasihat tentang berpikir positif, sabar, dan tetap semangat. Kita tahu, tips-tips semacam itu hanya teori yang sulit dipraktikkan. Semua orang bisa mengucapkannya, tapi sulit untuk diterjemahkan dalam bentuk tindakan yang benar-benar memberikan dampak nyata.

Tujuh tips ini akan berbeda, bukan teori, bukan omong-omong belaka. Kamu bisa langsung praktikkan dan rasakan dampaknya pelan-pelan.

1. Mute akun media sosialnya

Bukan Sekadar Teori, Ini 7 Tips Tetap Kuat Setelah Putus

Selama masa 'penyembuhan' biarkan hidupmu tanpa informasi apa pun tentangnya. Meski kamu penasaran dan mungkin akan tersiksa karena itu semua, tidak apa-apa, hadapi, dan rasakan saja. 

Jika kamu terus terpapar informasi tentang dia pun kamu akan tetap tersiksa. Memilih untuk menutup diri darinya justru akan jadi satu langkah maju untuk bisa lepas darinya.

2. Pulang ke 'rumah'

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved