5 Fakta dan Sinopsis Film ‘Pernikahan Arwah’, Tradisi Tionghoa

Perpaduan romansa, horor, dan budaya

5 Fakta dan Sinopsis Film ‘Pernikahan Arwah’, Tradisi Tionghoa

Selama setahun ini banyak sekali film horor yang tayang di bioskop maupun sedang dalam proses produksi. Ada yang berpadu dengan misteri, fantasi, romansa, hingga yang terbaru mengambil unsur budaya. 

Terbaru, ada film horor, romansa, budaya yang diproduksi oleh Entelekey Media Indonesia berkolaborasi dengan Relate Films. Berjudul Pernikahan Arwah, film ini baru saja memulai proses syutingnya pada Agustus 2024.

Berikut sinopsis sekaligus fakta terkait film Pernikahan Arwah. 

1. Sinopsis Pernikahan Arwah

5 Fakta dan Sinopsis Film ‘Pernikahan Arwah’, Tradisi Tionghoa

Pernikahan Arwah bercerita tentang sepasang calon suami istri, Salim (Morgan Oey) dan Tasya (Zulfa Maharani), yang memutuskan untuk memindahkan proses foto pre-wedding mereka ke rumah keluarga Salim. 

Hal ini dilakukan setelah bibi Salim, satu-satunya keluarga sedarah Salim, baru saja meninggal dunia. Selain harus mengurus pemakaman bibinya, Salim ternyata harus melanjutkan ritual keluarganya untuk membakar dupa setiap hari di sebuah altar yang misterius atau nyawanya akan terancam. 

Kehadiran mereka dan tim foto pre-wedding di rumah itu membuat arwah leluhur Salim yang meninggal di masa pendudukan Jepang muncul dan meneror mereka. Tasya tergerak untuk menguak misteri masa lalu dari keluarga Salim untuk bisa menenangkan arwah tersebut, sekaligus membebaskan calon suaminya dari kewajibannya agar mereka bisa pergi dari rumah itu.

2. Ceritakan budaya Tionghoa dan tradisi pernikahan arwah

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved