Kocak! Ini 10 Cara Kreatif Merayu Calon Mertua a la Netizen

Lamarannya langsung diterima lewat jalur prestasi

Bagi para laki-laki, melamar sang pujaan hati ke calon mertua tentu bikin hati deg-degan. Bagaimana tidak, biasanya orangtua sang perempuan akan menanyakan apa kemampuan yang mereka miliki sebelum memperbolehkan menikahi anak gadisnya.

Nah, netizen Twitter punya cara kocak merayu calon mertua agar proses melamar berjalan mudah dan langsung disetujui ke pelaminan. Untuk kaum Adam, bisa banget nih mencontek ide kreatif ini. Langsung simak di bawah ini, yuk!

1. Cerdas dari lahir, nggak perlu sekolah sama belajar kalau begini maksudnya. Sungguh beruntungnya!

2. Sebenarnya dia mau salat atau mau bantu bersih-bersih masjid dulu? Kok datangnya secepat itu.

3. Plot twist banget nih, kirain bakal ditolak, nggak tahunya malah langsung dinikahin. Berani coba?

  • Share Artikel

TOPIC