Catat! 6 Saran Percintaan yang Harus Kamu Ketahui di Usia 20an

Jangan sampai menyesal, ya, Bela!

Catat! 6 Saran Percintaan yang Harus Kamu Ketahui di Usia 20an

Menjalani hubungan romantis di awal usia 20-an adalah hal yang rumit serta transformatif. Pada usia ini, kamu belajar banyak dari berbagai pengalaman. Mungkin kamu mengalami kegagalan atau kesuksesan.

Memang tidak ada resep untuk menjalin hubungan yang sukses, tapi ada beberapa nasihat berharga tentang bagaimana menjalani suatu hubungan saat kamu berusia awal 20-an. Simak 6 nasihat atau saran hubungan berikut untuk kamu yang berusia 20an supaya tidak menyesal nantinya serta mendapat hubungan yang sehat dan langgeng. 

1. Mencintai diri sendiri yang utama

Catat! 6 Saran Percintaan yang Harus Kamu Ketahui di Usia 20an

Kamu tidak bisa sepenuhnya mengaku mencintai seseorang sampai kamu sendiri 100% mencintai dirimu. Setiap orang punya keunikan dan kekurangan, begitu juga dirimu dan kamu harus bisa menerimanya. 

Sebelum kamu dapat mencintai dan memahami orang lain sepenuhnya, kamu harus mencintai dan memahami dirimu sendiri. Jadi, luangkan waktu untuk mengeksplorasi minat, bakat, dan nilai kamu sendiri.

Rangkullah kekuatan dan kelemahanmu. Semakin kamu mengenal diri sendiri, kamu akan semakin siap untuk menemukan pasangan yang kompatibel dan selaras dengan nilai-nilai dan tujuanmu alias sekufu. 

2. Komunikasi yang efektif sangat penting

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved