Tips Saat Pertama Kali Mengunjungi Hong Kong

Rencanakan dengan matang ya!

Hong Kong, salah satu kota dengan beberapa percampuran budaya di dalamnya membuat kehidupan di kota ini sangatlah unik. Dengan Gedung pencakar langit yang ikonik di dunia, gunung yang menjulang tinggi di langit, pelabuhan yang megah serta lampu yang gemerlap ketika malam hari. Banyak yang bisa dijelajahi di kota ini. Jika kamu ingin mengunjungi kota ini, ada baiknya kamu menyimak tips berikut untuk traveling yang semakin menyenangkan.

1. Kamu nggak membutuhkan visa

Meskipun Hong Kong berada di wilayah administrasi China, kota ini memiliki SAR status yang berarti aturan yang berlaku nggak berlaku di Hong Kong. Jadi kamu nggak memerlukan visa untuk datang ke kota ini.

2. Pakaian yang digunakan

  • Share Artikel

TOPIC