Cara Praktis Masak Mac and Cheese Buat Si Pencinta Gurih

Bisa untuk sarapan atau makan siang, nih!

Cara Praktis Masak Mac and Cheese Buat Si Pencinta Gurih

Makaroni dan keju yang juga biasa disebut mac and cheese, adalah hidangan pasta asal Amerika yang cukup populer dan sering disajikan sebagai menu andalan di berbagai restoran. Perpaduan antara pasta makaroni dan lelehan kejunya sangat menggoda, menghasilkan cita rasa yang begitu gurih, creamy dan mengenyangkan. Apa kamu juga menyukai hidangan yang satu ini, Bela?

Kini, tak perlu lagi pergi ke restoran pasta untuk menikmatinya, lho. Sebab, siapapun bisa membuatnya sendiri di rumah dengan cara yang mudah dan praktis. Bahkan, sekarang sudah banyak tersedia produk mac and cheese siap saji yang bisa kamu beli di supermarket. Bahan utamanya adalah makaroni dan keju. Kamu tertarik mencoba membuat sendiri di rumah? Simak bahan dan cara membuatnya, ya!

Bahan mac and cheese

Cara Praktis Masak Mac and Cheese Buat Si Pencinta Gurih

Kalau kamu sedang berdiet, bisa juga mengganti keju dengan varian lain yang lebih rendah lemak, dengan tujuan untuk meminimalkan jumlah kalori yang masuk ke tubuh. Kamu bisa menggunakan keju cottage atau greek yoghurt sebagai pilihan alternatif. Tapi ingat, jangan pernah memilih jenis keju bebas lemak, karena akan membuat tekstur mac and cheese menjadi kasar. Berikut bahan-bahan yang bisa kamu siapkan:

  • 300 gr makaroni pasta
  • 200 gr Keju cheddar
  • 1/4 siung bawang bombay
  • 3 siung bawang putih
  • 200 ml susu cair
  • Lada hitam
  • Garam
  • 1 sdm tepung terigu
  • 4 sdm margarin
  • Daging sapi atau daging ayam secukupnya

Cara membuat mac and cheese

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved