Tips Mudah Tampil Beda Pakai Baju Linen

Look yang simpel atau formal juga keren!

Tips Mudah Tampil Beda Pakai Baju Linen

Bahan yang ringan dan effortless memang ciri khas linen. Kesan minimalis bisa kamu tampilkan dengan padu-padan linen sebagai pilihan fashion item andalanmu. Mau mulai coba pakai bahan linen, kamu bisa mulai dengan mix & match baju linen untuk sehari-hari. Bisa dipakai untuk jalan-jalan atau tampil rapi juga oke. Butuh tips lengkap, saatnya scrolling down sekarang juga!

1. Linen cropped top dan denim jeans bisa menjadi pilihan OOTD kasual yang anti-ribet. Jadikan penampilanmu lebih manis dengan memilih beads bag dan metallic slippers.

Tips Mudah Tampil Beda Pakai Baju Linen

2. Coba kombinasikan oversized track pants dan linen shirt. Terlihat chic dengan bucket bag.

3. Baju bahan linen memang nyaman, apalagi jika dipakai dengan model kimono. Aksen wrap akan memberikan penampilan effortless yang edgy. Dipasangkan dengan midi skirt atau flowy pants juga oke.

4. Mau tampak lebih proper, mix & match baju linen dengan blazer dan two-tone pants. Cukup simpel namun siap-siap mencuri perhatian!

5. Last but not least, berikan kesan manis pada penampilanmu di akhir pekan dengan tie top, beige pants dan cross body bag berwarna netral.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved