7 Prospek Kerja Sastra Inggris yang Menjanjikan

Ada bermacam-macam pekerjaan yang bisa dicoba

7 Prospek Kerja Sastra Inggris yang Menjanjikan

“Kuliah Sastra lulusnya mau jadi apa?”

Begitulah kira-kira pertanyaan yang sering dilontarkan oleh orang-orang pada lulusan Sastra, termasuk Sastra Inggris. Pertanyaan ini seakan memberikan stigma bahwa lulusan Sastra memiliki lingkup kerja yang sempit.

Beberapa di antaranya juga menganggap bahwa prospek kerja Sastra Inggris hanya akan berhubungan dengan dunia pendidikan saja. Padahal, kamu bisa berkarier di banyak bidang sebagai lulusan Sastra Inggris, lho. 

Bagi kamu yang sedang atau ingin mengambil jurusan Sastra Inggris, tidak perlu khawatir. Jurusan Sastra Inggris punya beragam pekerjaan yang menjanjikan. Lulusan ini juga dibekali dengan berbagai ilmu yang membantu lulusannya dapat survive di dunia kerja. Yuk, simak 7 prospek kerja Sastra Inggris berikut ini.

1. Penerjemah

7 Prospek Kerja Sastra Inggris yang Menjanjikan

Bahasa Inggris telah dijadikan sebagai bahasa internasional. Setidaknya, 61 negara menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa resmi negara. Hal ini tentu menjadi angin segar bagi lulusan Sastra Inggris, karena kamu bisa bekerja sebagai penerjemah atau translator. Apalagi di masa sekarang, semua serba menggunakan bahasa asing sehingga kamu dapat mengambil peluang dari kesempatan ini.

Seorang penerjemah bahasa Inggris bertugas dalam menerjemahkan bahasa Inggris ke bahasa lainnya, ataupun sebaliknya. Bentuknya pun beragam, bisa berupa buku, novel, tulisan tertentu, dan sebagainya.

2. Penulis Konten

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved