8 Cara Apply Visa Taiwan, Siapkan Apa Saja?

Jangan lupa siapkan dari jauh-jauh hari, ya

8 Cara Apply Visa Taiwan, Siapkan Apa Saja?

Berencana bepergian ke Taiwan? Jika iya, salah satu langkah pertama yang perlu dilakukan adalah mengajukan visa. Taiwan merupakan destinasi wisata yang populer, dan banyak orang ingin mengunjungi negara ini untuk berbagai keperluan, seperti wisata, bisnis, atau studi.

Namun, sebelum memulai perjalanan, pastikan kamu sudah memahami cara apply visa Taiwan dengan benar. Proses aplikasi visa Taiwan mungkin terlihat rumit, namun sebenarnya cukup mudah jika kamu mengikuti langkah-langkah yang tepat.

Ada beberapa dokumen yang perlu kamu siapkan untuk perjalanan jauh ini. Yuk, simak dokumen apa saja yang dibutuhkan untuk mengajukan visa Taiwan di bawah ini. 

1. Paspor

8 Cara Apply Visa Taiwan, Siapkan Apa Saja?

Sudah menjadi hal yang wajib dalam pembuatan visa ialah paspor. Apabila kamu hendak melakukan satu kali kunjungan, siapkan paspor dengan masa berlaku minimal 6 bulan. Sementara itu, jika kamu ingin melakukan beberapa kali kunjungan, siapkan paspor dengan masa berlaku 12 bulan.

Jangan lupa bawa fotokopi paspormu untuk membuat visa. Kamu hanya perlu membawa fotokopi halaman depan paspor yang memuat identitasmu saja.

2. Fotokopi KTP

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved