Cara Cepat dan Efektif Jaga Kebersihan Rumah Selama Ramadan

Cara hemat tenaga saat membersihkan rumah

Cara Cepat dan Efektif Jaga Kebersihan Rumah Selama Ramadan

Ramadan telah tiba, memang ada banyak hal yang bisa kamu lakukan untuk menyambut datangnya bulan suci yang penuh berkah ini. Salah satunya adalah memperhatikan kebersihan rumah, hal yang kerap dianggap sepele namun sebenarnya patut untuk diperhatikan. 

Mengingat, terkadang kita kerap kelelahan usai bekerja sembari berpuasa, hingga tak ada tenaga untuk memperhatikan lingkungan rumah. Maka dari itu, penting untuk mengetahui cara membersihkan rumah dengan cepat dan efektif agar bisa menghemat waktu pengerjaan. Simak informasi lengkapnya dalam artikel berikut ini, Bela.

1. Bersihkan debu pada perabot rumah

Cara Cepat dan Efektif Jaga Kebersihan Rumah Selama Ramadan

Sasaran utama yang bisa kamu bersihkan adalah perabot atau barang yang kerap jadi bersarangnya debu. Apalagi, kalau melihat barang pajangan, bingkai foto, maupun sudut meja. Jika selesai membersihkannya, debu-debu bakal turun ke bagian lantai sehingga lebih mudah dibersihkan. Agar debu tak banyak berterbangan, cobalah gunakan kain basah, kemudian lap dengan kain kering berbahan microfiber agar perabotan bersih sempurna.

2. Bersihkan area karpet

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved