Perbedaan Skin Tint, Cushion, dan Foundation untuk Makeup, Pilih Mana?

Dari coverage sampai finishnya

Pernahkah kamu merasa bingung saat memilih base makeup yang tepat? Tiga pilihan populer seperti skin tint, cushion, dan foundation sering membuat banyak perempuan galau menentukan mana yang paling cocok untuk kulitnya.

Masing-masing produk memiliki keunggulan dan karakteristik berbeda yang perlu kamu ketahui. Sebab, memilih base makeup yang tepat sangat penting untuk menciptakan complexion yang sempurna.

Di bawah ini adalah perbedaan skin tint, cushion, dan foundation yang perlu kamu tahu. 

1. Skin Tint

Perbedaan skin tint, cushion, dan foundation yang pertama bisa dari formulasinya. Formulasi dan tekstur paling ringan ketika digunakan pada kulit menjadi ciri khas skin tint. Produk ini memiliki tekstur yang hampir mirip dengan foundation, namun jauh lebih ringan.

Hal itu karena mengandung bahan skincare yang lebih banyak dibandingkan produk complexion lainnya. Hasil akhir riasan yang natural dan terlihat seperti second skin menjadi keunggulan utama skin tint. Itu juga yang membuatnya tidak terlalu banyak menutupi noda, spot, atau tekstur wajah.

Kulit kering atau sensitif sangat cocok dipadukan dengan skin tint karena formulasinya yang menawarkan hidrasi tanpa terlihat berminyak. Tampilan wajah yang natural dan dewy, serta kenyamanan penggunaan sehari-hari menjadi kelebihan utama produk ini.

Namun, coverage yang rendah menjadi kekurangannya sehingga tidak bisa sepenuhnya menyamarkan noda atau bekas jerawat. Untuk menutupi noda bekas jerawat, kamu membutuhkan tambahan concealer sebagai pelengkapnya.

2. Cushion

  • Share Artikel

TOPIC