50+ Quotes untuk Orang Caper, Cara Halus Sentil Orangnya Lewat Tulisan

Biar si caper jadi berasa saat baca quotes kamu

50+ Quotes untuk Orang Caper, Cara Halus Sentil Orangnya Lewat Tulisan

Siapa di sini yang punya teman atau kenalan caper alias cari perhatian? Sebenarnya malas untuk berhubungan dengan mereka, tetapi mungkin kamu tidak ada pilihan untuk tetap mengenalnya.

Namanya juga caper, tentu saja mereka selalu membutuhkan perhatian dari orang lain. Bahkan hingga sampai ke hal-hal yang menurutmu tidak penting untuk mendapatkan perhatian.

Jika kamu tidak bisa menegur orang seperti ini secara langsung, lebih baik menyentilnya secara halus lewat tulisan. Kamu bisa mengunggahnya di status WhatsApp atau Instagram Story.

Berikut adalah quotes untuk orang caper yang bisa kamu pilih.

Quotes untuk orang caper dari tokoh terkenal

50+ Quotes untuk Orang Caper, Cara Halus Sentil Orangnya Lewat Tulisan
  1. "Orang yang benar-benar kuat tidak membutuhkan persetujuan orang lain seperti singa membutuhkan persetujuan domba." – Vernon Howard
  2. "Cari rasa hormat, bukan perhatian. Itu bertahan lebih lama." – Ziad K. Abdelnour
  3. "Matahari mengumumkan kehadirannya dengan cahaya, bukan kata-kata. Lakukan yang sama." – Matshona Dhliwayo
  4. "Sungguh menakjubkan apa yang dapat kamu capai jika kamu tidak peduli siapa yang mendapat pujian." – Harry S. Truman
  5. "Mengutip pepatah lama: ‘Gerobak kosong berderak keras’. Artinya, orang yang kekurangan isi membanggakan diri paling keras." – Alan Brennert
  6. "Terkadang kaca lebih berkilau daripada berlian karena memiliki lebih banyak bukti." – Terry Pratchett
  7. "Pahlawan adalah pahlawan, tidak peduli apakah semua orang menonton mereka atau tidak ada yang memperhatikan mereka." – Amit Kalantri
  8. "Keangkuhan adalah tampilan dari gaya hidup yang kosong. Kerendahan hati adalah ketika kamu melihat dirimu sebagai nol, sementara orang lain menjadikanmu pahlawan." – Michael Bassey Johnson
  9. "Jadilah dirimu sendiri. Jangan khawatir tentang apa yang orang lain pikirkan tentangmu." – Phil Lester
  10. "Jika perhatian adalah produk di pasar, banyak orang akan menghabiskan seluruh tabungan mereka untuk membelinya." – Edmond Mbiaka
  11. "Rasa lapar akan perhatian adalah musuh dari cinta diri sendiri." – Edmond Mbiaka
  12. "Tidak perlu membanggakan pencapaianmu dan apa yang dapat kamu lakukan. Seorang yang dikenal hebat, tidak perlu diperkenalkan." – Cherlisa Biles
  13. "Orang yang kuat memiliki rasa harga diri dan kesadaran diri yang kuat; mereka tidak membutuhkan persetujuan orang lain." – Roy T Bennett
  14. "Kamu harus mengakui dirimu terlebih dahulu dan kemudian kamu akan menerima pengakuan yang sangat layak dari seluruh dunia." – A. D. Posey
  15. "Jangan menunggu orang lain untuk mengakui keberadaanmu itu adalah tanggung jawabmu sendiri." – Jasz Gill

Quotes untuk orang caper yang terlihat sangat “palsu”

  1. "Ketika kamu berusaha terlalu keras untuk terlihat baik di mata orang lain, kamu akan kehilangan dirimu sendiri."
  2. "Kamu mungkin bisa membohongi orang lain, tapi kamu tidak akan bisa membohongi dirimu sendiri."
  3. "Kamu lebih berharga ketika kamu menjadi dirimu sendiri daripada mencoba menjadi orang lain."
  4. "Caper tidak membuatmu berharga, apalagi istimewa."
  5. "Kamu tak perlu selalu menjadi pusat perhatian sebab dunia tak berputar hanya untukmu."
  6. "Hidup yang tulus akan menarik orang-orang yang benar-benar menerimamu."
  7. "Ketika kamu berusaha terlalu keras, kamu sering kali menyingkirkan hal-hal yang penting."
  8. "Lebih baik menjadi asli daripada menjadi salinannya."
  9. "Jika kamu selalu berpura-pura, bagaimana kamu akan tahu siapa yang benar-benar peduli denganmu?"
  10. "Saatnya berhenti berpura-pura dan mulai menjadi diri sendiri."
  11. "Kesunyian lebih berharga daripada omong kosong." 

Quotes untuk untuk orang caper yang suka bohong

  1. "Berkata jujur sesuai dengan hati adalah lebih baik daripada berpura-pura seolah semua baik-baik saja."
  2. "Tidak ada yang lebih menarik daripada kejujuran."
  3. "Seharusnya kamu menunjukkan diri dari tindakan, bukan dari ucapan saja."
  4. "Jangan jadi manusia yang terlalu dibutakan oleh pujian."
  5. "Tinggalkan jejak positif, bukan hanya catatan caper."
  6. "Kepercayaan adalah sesuatu yang sulit didapatkan dan mudah hilang. Jangan sia-siakan itu dengan berpura-pura."
  7. "Kejujuran bukan hanya tentang apa yang kamu katakan, tapi juga tentang apa yang kamu lakukan."
  8. "Jangan tukar keaslian dirimu untuk mendapatkan persetujuan."
  9. "Seseorang yang terlalu mencari perhatian sering kali sosok yang rendah diri."
  10. "Berkilau di media sosial, mati rasa di dunia nyata."

Quotes untuk orang caper yang suka merendahkan orang lain

  1. "Kenapa harus menjatuhkan orang lain demi bisa bersinar?"
  2. "Meremehkan orang lain tidak akan pernah meningkatkan harga diri kita."
  3. "Kebesaran seseorang tidak terlihat dari seberapa tinggi dia bisa merendahkan orang lain, tetapi seberapa tinggi dia bisa mengangkat orang lain."
  4. "Jika kita ingin diperlakukan dengan hormat, kita juga harus menghormati orang lain."
  5. "Empati adalah kunci untuk memahami bahwa setiap orang memiliki perasaan dan pengalaman yang berbeda."
  6. "Kita semua unik dan berharga dalam cara kita masing-masing. Mari hargai perbedaan itu."
  7. "Kesuksesan sejati adalah ketika kita bisa merayakan prestasi orang lain tanpa perlu merendahkan mereka."
  8. "Kesunyian lebih berharga daripada omong kosong."
  9. "Kesuksesan sejati tidak tercapai dengan menjatuhkan orang lain, tetapi dengan bekerja keras dan berkolaborasi dengan baik."
  10. "Kita semua memiliki cerita dan perjuangan yang berbeda. Jangan pernah meremehkan orang lain karena kita tidak tahu apa yang mereka hadapi."

Quotes untuk orang caper yang bisa mengingatkan dirinya

  1. "Ketulusan adalah hal berharga, tapi tidak semua orang memilikinya."
  2. "Ketulusan adalah perasaan yang dirasakan, tidak perlu kata-kata yang rumit untuk menunjukkanya."
  3. "Kamu tidak perlu tampil sempurna, karena sejatinya, kita semua memiliki kelemahan."
  4. "Perhatian itu seperti parfum murah, jika terlalu banyak, aromanya bikin enek."
  5. "Jangan berusaha menjadi pusat perhatian, tapi jadilah seseorang yang pantas untuk diperhatikan."
  6. "Percayalah, ketenaran sementara, tetapi karakter abadi."
  7. "Kecantikan hati jauh lebih berharga daripada penampilan fisik."
  8. "Menyukai diri sendiri lebih keren daripada mengejar disukai orang lain."
  9. "Ketenaran bersifat sementara, tapi kebaikan adalah warisan yang abadi."
  10. "Kamu tak perlu pura-pura untuk mendapatkan perhatian."

Siapa tahu quotes untuk orang caper dari kamu ini bisa mengubah sedikit sikap negatif teman atau kenalan kamu ini ya, Bela.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved