7 Drama Korea tentang Nikah Muda, Tak Selalu Berjalan Manis

Wajib masuk watchlist, nih!

7 Drama Korea tentang Nikah Muda, Tak Selalu Berjalan Manis

Nikah muda kerap kali menjadi topik pembicaraan hangat di generasi sekarang. Bahkan, ada pula orang yang ingin cepat-cepat berumah tangga lantaran keromantisan pasangan muda yang dilihat di media sosial. Namun, apakah pernikahan selalu berjalan manis?

Hal ini juga tergambarkan dalam drama Korea, lho. Kamu akan melihat bagaimana rasanya nikah muda dari penampilan para bintang ternama di Negeri Ginseng ini. Yuk, simak rekomendasi drama Korea tentang nikah muda yang ternyata nggak selalu romantis. Keep scrolling!

1. My Little Bride (2004)

Penggemar K-Drama lawas mungkin sudah nggak asing lagi dengan drama yang satu ini. Menampilkan genre komedi romantis, My Little Bride merupakan adaptasi dari film Hong Kong yang berjudul My Wife is 18 di tahun 2002. Drama ini mengisahkan tentang gadis remaja Sekolah Menengah Atas (SMA) yang dijodohkan dengan mahasiswa.

Hal ini bermula saat kepulangan Park Sang Min (Kim Rae Won) dari luar negeri untuk menemui sahabat mendiang kakeknya yang sedang sakit. Sesampainya di sana, Sang Min ditunggu oleh Seo Bo Eun (Moon Geun Young) yang merupakan cucuk kakek tersebut.

Ketika menemuinya, kakek Bo Eun bercerita bahwa ia dan kakek Sang Min berencana untuk menjodohkan anaknya, tapi tak bisa lantaran kedua anak mereka laki-laki. Pada akhirnya, perjanjian tersebut dilanjutkan ke generasi selanjutnya, yaitu Bo Eun dan Sang Min.

2. Sassy Girl Chun Hyang (2005)

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved