7 Alasan Maaf yang Nggak Perlu Kamu Katakan ke Pacarmu

Tak perlu minta maaf karena belum bisa jadi yang ia inginkan

7 Alasan Maaf yang Nggak Perlu Kamu Katakan ke Pacarmu

Meminta maaf adalah hal wajar dilakukan orang ketika berbuat salah, termasuk saat kamu melakukan kesalahan pada pacarmu. Namun, adakalanya kamu berat hati meminta maaf karena tahu bahwa hal itu nggak perlu kamu lakukan. Di sisi lain, kamu juga nggak mau hubungan yang hanya dilandasi belas kasihan. Ini beberapa alasan maaf yang sebenarnya nggak perlu kamu minta ke pacarmu. 

1. Meminta maaf menunjukkan kamu berjiwa besar, namun bukan hal benar apabila dia sudah mulai tidak menghargaimu sebagai pasangan

7 Alasan Maaf yang Nggak Perlu Kamu Katakan ke Pacarmu

Salah satu tanda kedewasaan dalam hubungan adalah mau bergantian untuk mengalah, termasuk juga mengakui kesalahan dan meminta maaf ketika mengecewakan pacar. Namun, jangan sekali-kali kamu meminta maaf pada laki-laki yang sudah tak menghargai kamu sebagai perempuan maupun pasangan.

Misalnya saja, dia yang selalu menempatkanmu di posisi yang salah, tega mempermalukanmu, dan tak mau mendengarkanmu terlebih dahulu. Tunjukkan kalau kamu juga punya harga diri yang tak bisa diinjak-injak seenaknya sendiri. 

2. Kalau pacarmu mulai bertindak kasar karena kesal, bukan berarti kamu yang menjadi penyebabnya

Kalau pacarmu mulai emosi dan bertindak kasar sama kamu, itu bukan berarti kamu yang menjadi penyebab utamanya. Maka jangan gegabah meminta maaf sebelum kamu tahu alasan kenapa dia kesal.

Pada posisi ini, laki-laki yang sedang kesal pun tak seharusnya bertindak kasar sama perempuan. Berhenti bilang maaf sebelum pacarmu menjelaskan duduk perkaranya. 

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved