5 Rekomendasi Minuman Kekinian untuk Buka Puasa, Dari Kopi Hingga Boba

Bikin segar!

Berburu takjil untuk berbuka puasa menjadi kebiasaan yang pasti sering kita lakukan di bulan Ramadan ini. Setelah seharian menahan haus dan lapar, tentu kita ingin berbuka puasa dengan minuman dan makanan yang terbaik.

Bingung hari ini berbuka puasa dengan apa? Popbela punya lima rekomendasi minuman kekinian yang cocok untuk menemani kamu berbuka puasa. Apa saja? Simak daftarnya berikut ini.

1. Kopi Lain Hati

Jika biasanya teh manis menjadi suguhan manis berbuka puasa di rumah, minuman viral bernama Es Kopi Pak Muh dari Kopi Lain Hati bisa dicoba. Kalau kamu bukan pencinta kopi, kamu bisa menikmati Es Macho atau Es Romantis, pilihan minuman yang manis dan juga gurih persembahan dari Kopi Lain Hati.

2. Street Boba

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

See more horoscopes here