#PopbelaOOTD: Rekomendasi Bucket Bag Klasik hingga Statement!

Mana favoritmu?

Bentuknya yang unik seperti keranjang memang menjadi daya tarik tersendiri untuk bucket bag. Nggak heran jika bucket bag masih jadi favorit sebagai tas sehari-hari hingga special occasion. Kini desain bucket bag semakin beragam yang bisa disesuaikan dengan personal style-mu. Beberapa bucket bag di bawah ini siap menjadi pilihan selanjutnya.

Shiny bucket bag, Chloé, $2,265

Mini bucket bag, Gucci, $980

Leather pocket bucket bag, Burberry, $1,350

Nest bucket bag with calfskin and bamboo, Loewe, $2,570

Bucket bag with statement fur, Lanvin, $1,995

Baca Juga: #PopbelaOOTD: Sempunakan Penampilanmu dengan Ikat Pinggang Ini

Baca Juga: Intip Gaya Modis Putri Tanjung Gunakan Pakaian Serba Branded

Baca Juga: #PopbelaOOTD: Rekomendasi Celana Jeans Model Skinny untuk Perempuan

  • Share Artikel

TOPIC