Bikin Lega, 10 Cara Mendekorasi Kamar Minimalis Apartemen Studio

Manfaatkan ruangan sebaik-baiknya!

Bikin Lega, 10 Cara Mendekorasi Kamar Minimalis Apartemen Studio

Kamar tidur menjadi salah satu ruangan paling penting di rumah. Sebab, di ruangan inilah kita dapat bebas melakukan apa pun, beristirahat dan mengumpulkan kembali energi untuk beraktivitas di keesokan harinya.

Maka dari itu, sangat wajar jika kita berusaha sedemikian rupa untuk membuat kamar kita menjadi tempat yang nyaman. Dekorasi di beberapa bagian, mengganti perabotan, hingga meletakan barang yang mampu mengembalikan mood menjadi salah satu cara terbaik.

Jika kamu bingung bagaimana mendekorasi ulang kamar minimalismu, terlebih jika kamu memiliki kamar di apartemen studio, berikut beberapa cara yang bisa kamu lakukan.

1. Pilih cat dinding warna cerah

Bikin Lega, 10 Cara Mendekorasi Kamar Minimalis Apartemen Studio

Untuk membuat tampilan kamar yang berbeda dari sebelumnya, kamu bisa mencobanya dengan mengubah cat dindingnya. Pilih cat dinding warna cerah karena dapat menghadirkan ilusi ruangan yang lebih luas. 

Jika kamu tidak terlalu menyukai putih, pilihan warna cat dinding lain juga bisa jadi rekomendasi, kok. Misalnya, abu-abu muda, lilac, kuning muda, krem atau biru muda.

2. Jika memungkinkan, pertahankan pencahayaan alami ruangan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved