Bukan Warga Asli, 8 Idol KPop Ini Justru Paling Jago Bahasa Koreanya

Keren! Jadi memotivasi kita untuk belajar bahasa, nih

Bukan Warga Asli, 8 Idol KPop Ini Justru Paling Jago Bahasa Koreanya

Nggak bisa disangkal lagi kalau grup-grup Kpop sering memiliki anggota yang berasal dari negara lain dan bukan berstatus warga Korea Selatan. Sebelum debut, mereka yang bukan berasal dari Korea Selatan tentu mengalami tempaan latihan yang lebih berat.

Tidak lain adalah karena bahasa yang digunakan bukanlah bahasa negara mereka. Upaya yang didedikasikan pun tidak main-main.

Para anggota grup yang bukan berasal dari Korea tersebut tak jarang menjadi trainee selama lebih dari 2 tahun untuk menyempurnakan bahasa Koreanya. Nggak sia-sia, saat akhirnya debut mereka justru jadi anggota yang dianggap fans paling baik bahasa Koreanya.

Penasaran siapa saja idol tersebut? Simak daftar di bawah ini.

1. Lisa BLACKPINK

Bukan Warga Asli, 8 Idol KPop Ini Justru Paling Jago Bahasa Koreanya

Lalisa Manoban yang akrab disapa Lisa ternyata sudah jadi trainee di YG Entertainment sejak usia 14 tahun! Ia merupakan penari berbakat bahkan sebelum hari debutnya bersama BLACKPINK. Tak hanya kemampuan menari saja, Lisa juga pandai bicara 4 bahasa.

Selain bahasa Thailand yang merupakan bahasa utamanya, ia juga mahir berbahasa Jepang, Inggris dan tentu saja Korea. Meski bukan berasal dari Korea Selatan, rekan satu grupnya sering mengatakan bahwa cara Lisa dalam melafalkan kata dalam bahasa Korea sangatlah sempurna.

Aksen yang dimiliki gadis kelahiran tahun 1998 ini pun juga terkesan sangat natural. Hal ini tentu tak bisa dilepaskan dari fakta bahwa ia telah berlatih selama kurang lebih 6 tahun. Kegigihan Lisa jadi memotivasi kita untuk semangat belajar bahasa.

2. Yuqi (G)-Idle

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved