5 Fenomena Alam Mengerikan yang Sempat Nyaris Memusnahkan Dunia

Dunia ternyata nyaris kiamat akibat lima fenomena alam!

5 Fenomena Alam Mengerikan yang Sempat Nyaris Memusnahkan Dunia

Sebuah ungkapan umum mengatakan bahwa tidak ada yang benar-benar berakhir selama-lamanya. Selalu ada kesudahan untuk segala apapun itu. Termasuk kehidupan di muka bumi. Bahkan bumi dan segenap isinya condong rentan terhadap bahaya alam yang mampu menghancurkannya seketika.

Sebut saja, hujan meteor, kejatuhan asteroid, ledakan bintang, cipratan panas matahari yang tetap menghanguskan dan fenomena alam mengerikan lainnya. Did you know? Setidaknya telah terjadi lima fenomena alam serupa yang sempat nyaris memusnahkan dunia, lho! Apa saja?

1. Badai matahari

5 Fenomena Alam Mengerikan yang Sempat Nyaris Memusnahkan Dunia

Waktu kejadian: 1859

Sebagaimana yang kamu ketahui, matahari merupakan bintang yang sekaligus menjadi sumber energi bumi. Hal tersebut dikarenakan energi panas atau kalor pada matahari. Namun, apa jadinya jika partikel, radiasi dan hawa panas yang terkandung dalam matahari tahu-tahu bergerak tak terkendali.

Tahukah kamu? Hal mengerikan tersebut sempat terjadi ketika matahari mengalami badai pada 2 September 1858. Dikenal dengan sebutan carrington event, kejadian tersebut memberi dampak yang cukup signifikan seperti mengacak-acak energi listrik hingga mengganggu kesehatan manusia.

Fakta unik: Melansir dari Space, badai matahari nyaris menghantam bumi pada 23 Juli 2012 dengan prediksi kerusakan yang tak terkendali. Beberapa meyakini badai matahari dapat memusnahkan bumi.

2. Marine isotope stage six

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved