6 Tips Mengatasi Ketakutan Kesepian Karena Sendirian

Kamu nggak sendiri, kok, Bela

6 Tips Mengatasi Ketakutan Kesepian Karena Sendirian

Jika ada sebagian orang yang senang sendiri dan nggak merasa kesepian meski hanya seorang diri, ada sebagian lainnya yang takut sendiri. Nggak memungkiri, sebagai makhluk sosial, manusia membutuhkan kehadiran satu sama lain. Baik untuk mendapatkan bantuan, dukungan, hubungan, pertemanan, maupun alasan lainnya. Mereka yang nggak bisa sendiri, akan merasa kesepian dan ketakutan ketika ditinggalkan seorang diri. Pada beberapa orang, kesepian itu dapat memberikan dampak lebih jauh, seperti merasa terasingkan oleh orang-orang di sekitarnya, merasa insecure, merasa kurang baik, yang membuatnya semakin merasa kesepian dan memberikan efek buruk pada kesehatannya.

Apa kamu merasa takut sendiri dan kesepian, Bela? Jangan khawatir dan merasa kalau perasaanmu ini adalah sesuatu yang salah! Hal yang perlu kamu lakuan adalah mencari cara untuk mengatasi rasa kesepian ketika kamu terjebak dalam situasi sendiri. Melansir dari Glamour, ini cara yang dapat kamu lakukan.

1. Meditasi sendiri

6 Tips Mengatasi Ketakutan Kesepian Karena Sendirian

Sebagai seseorang yang takut kesepian, tentu sudah menjadi refleks bagimu untuk menghindari kegiatan yang harus kamu lakukan sendiri. Namun, coba untuk nggak menghindarinya dan menjalankannya, seperti bermeditasi seorang diri. Ikuti kelas meditasi online atau mendengarkan audio meditasi khusus yang membantu menenangkan hati dan pikiran ketika sendirian. Cukup dengarkan meditasi tersebut, jangan melawan maupun membicarakannnya. Meditasi seperti ini dapat membantumu mengatasi rasa cemas dan takut ketika merasa sendirian.

2. Temukan kesenangan sederhana

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved