7 Keutamaan Membaca Surat Al-Fath di Bulan Ramadan, Datangkan Berkah

Memberi kemenangan untuk melawan hawa nafsu

7 Keutamaan Membaca Surat Al-Fath di Bulan Ramadan, Datangkan Berkah

Surat Al-Fath adalah surat ke-48 yang masuk dalam kategori surat Madaniyah. Salah satu Mushaf Alquran yang terdiri dari 29 ayat ini juga merupakan surat yang memiliki banyak keutamaan apabila dibaca pada bulan Ramadan.

Sebuah hadis Rasulullah yang diriwayatkan oleh Imam At-Tirmidzi menuliskan bahwa Al-Fath menjadi surat yang paling sering dibaca dan dicintai oleh Rasulullah daripada dunia dan seisinya.

"Telah turun padaku malam ini sebuah surat; surat tersebut lebih aku cintai daripada terbitnya matahari" (HR. At-Tirmidzi, Shahih Al-Jami' No. 5121)

Arti Surah Al-Fath

7 Keutamaan Membaca Surat Al-Fath di Bulan Ramadan, Datangkan Berkah

Secara harfiah, Surat Al-Fath memiliki arti kemenangan. Makna ini merujuk pada sebagian besar ayat-ayatnya yang menceritakan tentang semua hal yang berhubungan dengan kemenangan Nabi Muhammad SAW dalam peperangan. Selain itu, Allah SWT telah menyebutkan banyak penaklukan dan karunia yang agung kepada Rasulullah dan juga para sahabatnya di dalam surat ini.

Bukan hanya mengisahkan kejayaan Nabi Muhammad SAW dalam peperangan, Al-Fath juga menggambarkan bahwa perang merupakan salah satu jalan dakwah Rasullullah SAW dalam menyebarkan Islam pada masa itu. Begitu juga dengan pembahasan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan keimanan dan jalan untuk mencapai kebahagiaan hakiki.

Keutamaan membaca Surah Al-Fath

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved