7 Cara Tepat Merawat Kulit Wajah Berminyak

Dicoba yuk tipsnya!

7 Cara Tepat Merawat Kulit Wajah Berminyak

Kulit berminyak memang kadang membuat kesal. Nggak hanya membuat wajah terlihat kusam, kulit wajah yang berminyak juga membuat makeup susah menempel dan mudah luntur. Nggak cuma itu, wajah berminyak juga biasanya identik dengan timbulnya komedo dan jerawat. Tapi, sebenarnya kamu yang memiliki kulit berminyak cukup beruntung lho, karena kulitmu bisa tetap terlihat muda. Agar tetap sehat, intip yuk cara merawat dan mengatasi kulit wajah berminyak di bawah ini!

1. Pilih produk perawatan yang cocok

7 Cara Tepat Merawat Kulit Wajah Berminyak

Kulit wajah yang berminyak membutuhkan produk perawatan yang cocok yang dapat menghilangkan kelebihan minyak di wajah tanpa membuatnya jadi kering. Kamu bisa memilih sabun pencuci wajah yang berbahan dasar gel yang pas dipakai untuk wajah berminyak.

2. Jangan lewatkan penggunaan pelembap

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved