7 Cara Ampuh Hilangkan Komedo, Bikin Hidung Jadi Lebih Mulus

Komedo hilang, hidung kembali bersih

7 Cara Ampuh Hilangkan Komedo, Bikin Hidung Jadi Lebih Mulus

Selain jerawat, masalah kulit lain yang sering menghantui adalah komedo. Titik-titik hitam yang menonjol di area hidung, dagu, dan pipi tersebut sangat mengganggu penampilan. Tak hanya itu, jika tidak diatasi dengan baik, komedo bisa berubah menjadi jerawat. 

Komedo sebenarnya berawal dari pori-pori yang tersumbat oleh sebum, minyak alami yang diproduksi oleh kulit. Sebum yang menumpuk di permukaan akan mengeras dan menghasilkan komedo. Ketika terpapar oleh udara, bakteri, dan partikel asing lainnya, komedo akan teroksidasi berubah warna dan menjadi kehitaman. 

Untungnya, ada berbagai cara yang bisa kita lakukan untuk membersihkan komedo. Yuk, simak caranya di bawah ini!

1. Selalu cuci muka dua kali sehari

7 Cara Ampuh Hilangkan Komedo, Bikin Hidung Jadi Lebih Mulus

Kamu mungkin sudah sering mendengarnya, jangan malas untuk mencuci wajah dua kali sehari, yaitu pada pagi dan malam hari. Lakukan pula setelah kamu berolahraga. 

Selain itu, jika kamu menggunakan makeup, ada baiknya untuk melakukan double cleansing. Hapus dulu residu makeup yang menempel di wajah dengan micellar water atau oil cleanser sebelum mencucinya. Dengan begitu, semua partikel asing yang berpotensi menyumbat pori-pori bisa hilang. 

2. Gunakan produk skincare dengan bahan aktif yang ampuh membersihkan komedo

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved