#BFA2019: Ini Dia 7 Rekomendasi Masker di BeautyFest Asia

Jangan lupakan perawatan kulit wajah ya, Bela!

Bela, selain makeup yang on-point, kamu juga memerlukan perawatan wajah yang tepat lho! Dari serangkaian langkah perawatan wajah yang perlu kamu lakukan, menggunakan masker adalah salah satunya. Ada banyak jenis masker wajah yang bisa kamu gunakan, mulai dari sheet mask yang sekali pakai, peel-off mask, hingga wash off mask.

Semua masker dengan berbagai jenis dan manfaat ini bisa kamu temukan di #BFA2019 yang bertempat di Ciputra Artpreneur Lt.11-12, mulai dari jam 10 pagi hingga 10 malam.

Popbela sudah berkeliling di BeautyFest Asia untuk memburu masker wajah pilihan untuk kamu semua. Catet nih ya, jangan lupa.

Wardah

Brand kosmetik lokal ini baru banget meluncurkan produk sheet mask-nya mereka di #BFA2019 kemarin (29/3). Terdapat beberapa varian masker berdasarkan kandungan dan manfaatnya, mulai dari Aloe Vera yang berfungsi untuk menghidrasi kulit, Vitamin C untuk mencerahkan kulit, Rice untuk meremajakan kulit, dan Green Tea untuk menenangkan kulit. Hmm, tertarik mencoba?

C&F

  • Share Artikel

TOPIC