7 Rekomendasi Camilan Sehat Selama Work From Home

#Dirumahaja juga menyehatkan kok!

7 Rekomendasi Camilan Sehat Selama Work From Home

Akibat mewabahnya virus corona di Indonesia, pemerintah membuat anjuran agar seluruh masyarakat melakukan social distancing. Dan mengharuskan para karyawan untuk bekerja di rumah atau work from home

Salah satu kelemahan dari bekerja di rumah adalah, nafsu makan meningkat. Tentu, jika dibiarkan akan berpengaruh kepada kenaikan berat badan. Pasti pada nggak mau hal ini terjadi kan? Nah, untuk menemani kamu bekerja di rumah, ini dia tujuh rekomendasi camilan yang membuat tubuh menjadi sehat saat work from home. Apa saja? Disimak ya, Bela! 

1. Granola

7 Rekomendasi Camilan Sehat Selama Work From Home

Granola merupakan jenis makanan yang umumnya terbuat dari beberapa campuran gandum, buah kering, kacang-kacangan. Setelah itu akan dikukus bersama madu dan sedikit minyak agar menjadi renyah setelah dipanggang. Granola cocok dikonsumsi sebagai sarapan atau camilan. Selain itu, granola berfungsi meningkatkan kekebalan tubuh. Hal ini disebabkan oleh kandungan vitamin C dan vitamin E yang tinggi pada granola. Kedua kandungan tersebut merupakan vitamin antioksidan.

2. Keripik kale

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved