8 Penyebab Orang Iri dengan Kita, Nggak Perlu Ambil Pusing!

Biarkan mereka sibuk dengan dirinya sendiri

8 Penyebab Orang Iri dengan Kita, Nggak Perlu Ambil Pusing!

Penilaian orang lain terhadap kita, bukanlah sesuatu yang dapat dikendalikan. Adakalanya, orang-orang di sekitarmu merasa tidak suka atau iri pada kehidupanmu. 

Mendapat reaksi nggak mengenakkan tersebut, mungkin pada awalnya kamu akan bertanya apa yang membuatnya iri denganmu. Walaupun ada berbagai alasan yang sangat luas, tapi di bawah ini beberapa penyebab umum orang iri dengan kita. Simak, ya! 

1. Hanya menilai dari luar

8 Penyebab Orang Iri dengan Kita, Nggak Perlu Ambil Pusing!

Kata-kata "don't judge book by its cover" pasti sudah sering kamu dengar. Kiasan itu seakan menggambarkan bahwa sebaiknya kita tidak menilai orang hanya dari penampilan luarnya saja. 

Sebab bisa jadi, sikap yang sering dinilai terlalu diam, atau sulit untuk terbuka dengan lingkungan baru, menjadi penyebab orang iri dengan kita. Mereka kira, kamu hidup tanpa masalah. Padahal, kamu hanya tak ingin membagikannya pada siapa pun.

2. Ada kelebihan yang tidak dimilikinya

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved