Stalking Adalah Tindakan Memantau, Ini Pengertian dan Contohnya

Bisa berdampak buruk

Stalking Adalah Tindakan Memantau, Ini Pengertian dan Contohnya

Stalking adalah tindakan yang diarahkan pada orang tertentu hingga membuat orang tersebut merasa tidak aman.

Perilaku ini sudah menjadi bahasa yang sering digunakan sehari-hari dalam percakapan anak muda. Sebab, perkembangan media sosial kini memunculkan sebuah perilaku baru yang disebut dengan stalking tersebut.

Namun, kata ini kini bergeser menjadi aktivitas mencari informasi seseorang melalui akun media sosialnya. Ada berbagai macam perilaku yang bisa dikategorikan sebagai tindakan stalking. Seperti apa saja perilaku itu dan bagaimana dampaknya?

Simak selengkapnya di bawah ini, ya!

Apa itu stalking?

Stalking Adalah Tindakan Memantau, Ini Pengertian dan Contohnya

Kamu mungkin sering mendengar kata stalking dalam artian bercanda untuk memberitahu bahwa kamu 'melihat' profil media sosial seseorang. Namun, stalking sebenarnya merupakan kejahatan yang serius dan berbahaya dengan konsekuensi yang mengerikan, lho. 

Melansir Psychology Today, stalking adalah perilaku yang tidak diinginkan hingga membuat seseorang merasa kesal, cemas, dan takut akan keselamatannya.

Pola perilaku ini dilakukan dengan sengaja dan konsisten bahkan sampai korban meminta orang yang menguntitnya untuk berhenti menghubunginya. Jika dibiarkan, tindakan ini bisa mengarah pada serangan fisik, pelecehan, bahkan pembunuhan.

2. Macam-macam dan contoh perilaku stalking

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved