Jarang Diketahui Publik, Ini 9 Potret Harmonis Penyanyi Terry & Suami

Sempat hits dengan lagu 'Janji Manismu'

Sempat vakum beberapa saat, Terry penyanyi yang dulu hits dengan lagu Janji Manismu, akhirnya datang kembali ke dunia tarik suara untuk mengobati kerinduan para penggemarnya dengan lagu Di Persimpangan Dilema. Penyanyi dengan nama lengkap Terryana Fatiah Shahab ini sudah berkarier sejak 2004 dengan mengawali karier sebagai penyanyi latar Dewa 19 dan Audy.

Hampir 16 tahun berkarier di dunia hiburan, publik jarang mengetahui detail kehidupan asmaranya. Ternyata pada 17 September 2017, Terry mengakhiri masa lajangnya di usia 33 tahun setelah dinikahi Vickry Shahab yang merupakan sahabatnya. Seperti apa potret keluarga kecil mereka? pada 17 September 2017, Terry mengakhiri masa lajangnya di usia 33 tahun setelah dinikahi Vickry Shahab yang merupakan sahabatnya. Seperti apa potret keluarga kecil mereka? 

1. Pada usia 33 tahun, Terry menikah dengan Vickry Shahab yang merupakan sahabatnya.

2. Terry dinikahi laki-laki berdarah Arab. Terry sendiri memiliki darah Arab, Belanda, dan Minangkabau.

3. Persiapan pernikahan Vickry dan Terry cukup singkat, hanya butuh 3 bulan.

  • Share Artikel

TOPIC