Hukum Menceritakan Aib Suami yang Sudah Meninggal

Apa kamu tega menceritakan keburukan dia?

Kebiasaan bergosip atau ghibah memang sering dilakukan oleh banyak orang. Tidak hanya menceritakan keburukan orang lain, ada juga yang menceritakan aib orang terdekat termasuk pasangan ketika sedang berbincang dengan kerabat atau teman.

Padahal itu adalah sebuah perbuatan yang tidak terpuji. Apalagi jika suami yang kita beberkan aibnya itu sudah meninggal dunia. Perlu diingat bahwa menjaga aib masing-masing adalah hal yang harus dilakukan oleh pasangan suami istri.

1. Melakukan ghibah pada sesama manusia adalah hal yang buruk

Sebelum membahas hukum menceritakan aib suami yang sudah meninggal, alangkah baiknya kita juga mengetahui terlebih dahulu bahwa ghibah atau bergosip tentang siapa pun adalah perbuatan yang tidak terpuji.

Apalagi jika seseorang yang diceritakan aibnya telah tiada, tentunya itu juga merupakan perbuatan yang buruk. Menghormati sesama Muslim, baik yang masih hidup maupun yang telah meninggal, merupakan hal yang penting.

2. Menceritakan aib seseorang yang sudah tiada adalah haram

  • Share Artikel

TOPIC