5 Tutorial Hijab Segi Empat untuk Acara Resmi yang Rapi

Simpel dan elegan

5 Tutorial Hijab Segi Empat untuk Acara Resmi yang Rapi

Memakai hijab saat acara resmi tentu perlu dibuat serapi mungkin. Alih-alih menggunakan hijab jenis pashmina, biasanya hijab segi empat sering diandalkan untuk acara-acara yang resmi karena lebih mudah ditata. 

Nah, tutorial hijab segi empat untuk acara resmi di bawah ini bisa kamu sontek supaya tampil rapi dan elegan. Kamu bisa memilih apakah akan memakai hijab yang pendek ataupun menutup dada sesuai keinginanmu. 

1. Tutorial hijab segi empat untuk acara resmi versi pendek

5 Tutorial Hijab Segi Empat untuk Acara Resmi yang Rapi

Model pertama adalah hijab segi empat pendek yang bisa kamu buat dengan langkah di bawah ini. 

  1. Buat hijab menjadi bentuk segitiga dan pakai dengan kedua sisi yang sama panjang
  2. Setelah itu, angkat hijab di atas kepala, lalu bawa hijab sebelah kiri melingkari leher
  3. Kaitkan hijab sebelumnya dengan hijab sisi satunya di atas bahu supaya tidak terlihat
  4. Sisakan sebagian supaya sedikit menutup dada, lalu jangan lupa rapikan
  5. Hijab segi empat pendek sudah jadi. 

2. Tutorial hijab segi empat untuk acara resmi versi menutup dada

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved