7 Model Cincin Berlian yang Elegan dan Modis untuk Perempuan

Penampilan jadi lebih stunning

7 Model Cincin Berlian yang Elegan dan Modis untuk Perempuan

Cincin berlian kini banyak dipilih sebagai cincin pertunangan karena kesannya yang simpel dan elegan. Namun, memilih model cincin tentu perlu pertimbangan yang matang. 

Kamu perlu mengetahui variasi model cincin berlian terlebih dahulu sebelum memilihnya. Ada model cincin yang ringan dan sederhana, ada pula yang eye catching dan dekoratif. 

Berikut adalah 7 model cincin berlian yang bisa kamu pilih untuk tunangan atau pernikahan. 

1. Prong setting

7 Model Cincin Berlian yang Elegan dan Modis untuk Perempuan

Model cincin berlian yang pertama adalah prong setting yang paling umum dan klasik. Model ini tampak seperti cakar logam kecil yang mencengkeram berlian dengan erat di bagian atasnya. 

Cabang dari cincin itu bisa bulat, runcing, datar, atau berbentuk V. Dengan model ini, berlian yang kamu kenakan akan tampak lebih menonjol dengan penampilan yang klasik dan timeless. Sayangnya, model ini mudah aus dan bisa merusak pakaian. 

2. Bead Setting

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved