7 Model Anting Statement yang Bikin Kamu Standout Dalam Sekejap

Kira-kira seperti apa aja ya modelnya?

7 Model Anting Statement yang Bikin Kamu Standout Dalam Sekejap

Model aksesori sangatlah beragam, selain anting menjadi aksesori wajib untuk melengkapi busana yang dikenakan. Hampir seluruh perempuan mengandalkan aksesori yang satu ini. Tentu saja kalau ingin menciptakan penampilan yang all out, anting dengan model-model statement merupakan pilihan yang tepat. 

Anting statement identik dengan model yang lebih ekstra dari anting biasanya, misalnya anting hoop yang bentuknya berupa lingkaran cukup besar, berdetail bulu, sampai dengan anting dengan ukuran yang panjang. Biasanya para perempuan akan menyesuaikan anting statement yang dikenakannya dengan occasion-nya. 

Misalnya, saat menghadiri acara pernikahan anting berdetail bebatuan crystal atau mutiara menjadi pilihannya. Sedangkan di momen yang lebih kasual, anting berbahan resin dengan aksen tortoiseshell tepat dipakai sehari-hari. 

Masih suka bingung dengan model anting statement? Berikut Popbela telah mengumpulkan 7 model anting statement yang harus kamu tahu. Keep scrolling, Bela! 

1. Anting panjang aksen crystal

7 Model Anting Statement yang Bikin Kamu Standout Dalam Sekejap

Model anting statement yang pertama ini ialah tepat diandalkan saat menghadiri acara yang formal. Bisa dikatakan statement lewat detail crystal yang memanjang pada anting tersebut. Karena modelnya yang sudah mencuri perhatian, kamu pasangkan dengan little black dress nggak masalah lho. 

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved