6 Sumber Kekayaan Elon Musk yang Membuatnya Tajir Melintir!

Gurita bisnis Elon Musk bertambah di Indonesia

6 Sumber Kekayaan Elon Musk yang Membuatnya Tajir Melintir!

Elon Musk baru-baru ini mencuri perhatian publik, usai meresmikan layanan internet Starlink di Bali, pada Minggu (19/05/2024). Starlink merupakan layanan internet satelit milik SpaceX, yang menyediakan beragam layanan internet untuk personal, bisnis atau korporasi. 

Berangkat dari peresmian Starlink di Indonesia, membuat banyak warganet menyebut kalau pundi-pundi kekayaan Elon Musk sepertinya makin bertambah. Apalagi, kalau mengingat Elon Musk sebelumnya telah mengakusisi aplikasi X atau Twitter, yang memiliki 427 juta pengguna.

Lantas, dari mana saja sumber kekayaan Elon Musk? Kalau ingin tahu informasi lengkapnya, mari simak dalam artikel berikut ini,.

1. Tesla

6 Sumber Kekayaan Elon Musk yang Membuatnya Tajir Melintir!

Kalau mengulik kekayaan Elon Musk, salah satunya bersumber dari Tesla yang tersohor sebagai perusahaan kendaraan ternama dunia. Elon Musk tercatat bergabung bersama Martin Eberhard dan Marc Tarpenning untuk mendirikan Tesla Motors. Perusahaan ini fokus memproduksi kendaraan listrik jarak jauh. 

Elon Musk menjadi CEO Tesla dan pemegang saham terbesar perusahaan, pada tahun 2008. Tesla tumbuh pesat dengan kendaraan EV (Electric Vehicle), yang menguasai 60% pangsa pasar EV di Amerika Serikat. Nilai kapitalisasi pasar Tesla diperkirakan mencapai US$950 miliar. Bahkan, pada 2021 nilainya mencapai US$1 triliun.

Melihat peluang pasar yang makin tinggi, Elon Musk kini diketahui berinvestasi di Tesla dengan nilai US$141 miliar atau Rp2,1 kuadriliun. Saham Tesla menunjukkan tren positif selama paruh pertama 2023. Terpantau, sejak Januari 2023 hingga saat ini, kekayaan Elon Musk bertambah US$96,6 miliar atau Rp1.450 triliun. Tak heran, kalau Tesla kini menjadi sumber kekayaan utama Elon Musk.

2. SpaceX

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved