Ini Cara Prilly Latuconsina Bisa Jadi Pemilik Resmi Klub Persikota

Prosesnya hanya satu bulan, berawal dari dukung Timnas

Ini Cara Prilly Latuconsina Bisa Jadi Pemilik Resmi Klub Persikota

Prilly latuconsina dikenal sebagai aktris muda berbakat yang juga cerdas. Kini tak hanya karier aktingnya yang terus bersinar, ia juga mulai terjun ke bidang olahraga sekaligus bisnis. Prilly secara resmi telah menjadi pemilik dari klub sepak bola Persikota.

Berawal dari dukungan untuk tim sepak bola Indonesia dan bercita-cita ingin memiliki klub bola, serta diundang untuk melihat latihan klub Persikota, sekarang ia telah berhasil memilikinya. Bahkan, dalam unggahan yang dibagikan Prilly, ia mengatakan bahwa ‘Perempuan juga bisa’ yang memotivasi perempuan lainnya.

Berikut perjalanan Prilly Latuconsina yang kini resmi miliki Persikota.

1. Berawal dari impian setelah nonton pertandingan bola

Dalam sebuah unggahan lamanya di Instagram, Prilly kala itu menonton pertandingan sengit babak semifinal Piala AFF Indonesia vs Singapura pada 25 Desember 2021 lalu dan hanyut dalam euforia. Ia mengucapkan selamat untuk Indonesia yang berhasil menang.

Dalam caption-nya, ia juga menulis yang seakan berharap untuk memiliki sebuah club bola. Keinginan Prilly juga didukung oleh para temannya serta warganet lainnya. Banyak yang mendoakan semoga Prilly bisa mewujudkan keinginannya itu.

2. Bidik Persikota Tangerang dan lihat latihan klub

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved