Rekomendasi 8 KDrama Action dan Thriller Adaptasi Webtoon

Sudah ditonton semua belum nih?

Rekomendasi 8 KDrama Action dan Thriller Adaptasi Webtoon

Jika di Indonesia novel dan wattpad paling sering diadaptasi ke layar kaca maka di Korea webtoon menjadi media cetak yang paling sering diadaptasi, baik dalam bentuk drama ataupun film.

Webtoon Korea ini pun tidak hanya disukai oleh orang-orang Korea, kini juga sudah mulai merambah ke Indonesia dan mendapatkan banyak cinta dari penggemarnya. Alur cerita yang unik dan tidak biasa membuat webtoon menjadi “langganan” untuk diadaptasi.

Dari seluruh genre webtoon yang paling sering diadaptasi adalah genre romance, salah satu genre yang mudah untuk diterima banyak orang. Tapi, ada juga drama-drama yang mengadaptasi webtoon yang memiliki genre berbeda.

Nah, ini dia 8 drama Korea adaptasi webtoon terbaik yang bergenre action dan thriller.

1. Aftermath (2014)

Drama Korea webtoon ini diangkat dari webcomic Naver terkenal dengan judul yang sama Aftermath karangan Kim Sun Kwon.

Menceritakan tentang seorang anak sekolahan, Ahn Dae Young, yang secara tiba-tiba memiliki kemampuan khusus yaitu mampu mengatakan apabila seseorang akan melakukan pembunuhan atau seseorang akan menjadi korban pembunuhan. Para pembunuh akan memiliki mata biru sedangkan para korbannya memiliki mata berwarna merah. Ahn Dae Young memutuskan untuk menggunakan kemampuannya ini untuk menolong orang-orang.

Drama Korea dengan 5 episode ini memiliki 2 season dan dibintangi oleh Kim Dong Jun.

2. Last (2015)

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved