11 Desain Pagar Besi Mewah dan Kekinian

Dari gaya modern hingga klasik

11 Desain Pagar Besi Mewah dan Kekinian

Salah satu yang menarik perhatian sebuah hunian, adalah gerbang pertama ketika memasuki rumah. Kerap dianggap sepele, tidak sedikit orang yang menganggap desain pagar tidak sepenting desain rumah. Padahal, desain pagar mampu memberi pengaruh  untuk memberikan kesan pertama tampilan rumah, bahkan faktor kenyamanan dan kepuasan diri sendiri sebagai pemilik rumah.

Jika berbicara mengenai material, pagar besi sering menjadi andalah untuk memberi efek kokoh dan jaminan keamanan. Namun, pemilik cenderung melupakan desain dan memilih mengikuti ketersediaan pasar saja. Padahal, ini waktu yang tepat untuk menerapkan konsep gerbang yang sesuai dengan keinginan. 

Tertarik? simak 11 inspirasi desain dan model pagar besi mewah kekinian yang akan memperindah hunianmu.

1. Terlihat sederhana, namun pagar yang didesain seperti anyaman ini, terkesan stylish tanpa meninggalkan tampilan kekokohannya

11 Desain Pagar Besi Mewah dan Kekinian

2. Pagar besi desain horizontal yang dibuat seperti saling silang, memberikan kesan modern

3. Gunakan jasa profesional untuk menentukan desain pagar besi yang berkarakter, lalu sesuaikan pula dengan desain rumahmu

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved