9 Macam Rumah Adat Papua, Sederhana dan Sarat Fungsi

Sudah tahu, belum?

9 Macam Rumah Adat Papua, Sederhana dan Sarat Fungsi

Indonesia memang beragam suku dan budayanya. Keunikan suku dan budaya yang terbentang dari Sabang hingga Merauke ini bukan hanya pada makanan tradisionalnya, tetapi juga bentuk rumah atau seni arsitekturnya.

Setiap rumah di seluruh penjuru Indonesia dibuat berdasarkan fungsi dan lokasinya. Kali ini, Popbela akan membahas rumah adat Papua yang sederhana namun penuh filosofi dan sarat fungsi.

Setidaknya, ada 9 jenis rumah adat di Papua lengkap dengan nama dan gambar yang terkenal. Apa saja?

Asal usul rumah adat Papua

9 Macam Rumah Adat Papua, Sederhana dan Sarat Fungsi

Masyarakat Papua hidup selaras dengan alam sehingga mereka mengandalkan alam untuk bertahan hidup. Awalnya, mereka masih tinggal di sekitar hutan dengan berteduh di bawah pohon-pohon besar. Kemudian mereka belajar untuk membangun sebuah rumah adat Papua yang terinspirasi dari sarang burung. 

Orang-orang Papua mengamati kebiasaan burung untuk membuat sarang di atas pohon. Mereka kemudian mencoba untuk membangun hunian yang dapat melindunginya dari cuaca panas dan hujan. Semua materialnya diambil dari alam, seperti rumput, balok kayu, dan tali rotan. 

Uniknya, proses pembangunannya dilakukan bersama-sama dengan mengajak kerabat dan tetangga. Pengerjaannya juga berlangsung sekitar seminggu. Dari sinilah, Honai menjadi rumah adat bagi masyarakat di Papua.

Macam-macam rumah adat Papua

1. Rumah Honai

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved