5 Cara Menghadirkan Nuansa Pantai ke dalam Interior Rumah

Serasa liburan setiap hari!

5 Cara Menghadirkan Nuansa Pantai ke dalam Interior Rumah

Bela, jika diingat-ingat, kapan terakhir kali kamu liburan sejak pandemi melanda? Setahun? Atau sudah lebih dari dua tahun kamu di rumah saja?

Jika kamu rindu liburan dan ingin segera menikmati suasana pantai, kamu bisa menghadirkannya di rumah, Bela. Caranya dengan mendekorasi ulang ruangan-ruangan di dalamnya dengan perabotan dan warna yang bernuansa pantai

Masih bingung bagaimana mengubahnya dan dari mana memulainya? Simak caranya berikut ini.

1. Pilih warna-warna netral

5 Cara Menghadirkan Nuansa Pantai ke dalam Interior Rumah

Cara pertama untuk menghadirkan nuansa pantai di rumah adalah dengan mengubah warna ruangan dengan warna-warna netral. Misalnya perpaduan biru tua dan biru muda yang melambangkan warna air yang tenang bisa kamu aplikasikan di beberapa ruangan. Kamar tidur bisa menjadi salah satu ruangan yang bisa kamu aplikasikan warna ini karena membuatmu rileks dan nyaman.

Jika biru terlalu mainstream, warna laut lainnya yang bisa kamu pilih adalah hijau mint yang diambil dari tumbuh-tumbuhan pantai, merah muda pastel dari kerang mutiara, kuning dari warna matahari yang cerah, hingga krem dari warna pasir pantai. Agar tidak terlalu berlebihan, kamu bisa memadukannya dengan putih. Alasannya, supaya ruangan terasa luas dan cerah.

2. Gunakan perabotan dengan beragam tekstur

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved