Pantas Makeup Sering Luntur, Mungkin Kamu Nggak Perhatikan 5 Hal Ini

Siapa yang keseringan touch up?

Pantas Makeup Sering Luntur, Mungkin Kamu Nggak Perhatikan 5 Hal Ini

Baru juga sampai di tempat janjian, pasti cewek langsung cari toilet deh. Kenapa? Alasannya cuma satu, untuk touch up. Kalau waktunya masih banyak sih nggak masalah, tapi gimana jadinya kalau kamu datangnya saja sudah mepet banget. Pasti nggak ada waktu lagi deh buat touch up maksimal, ya mau nggak mau jadi a la kadarnya saja.

Itu tandanya, riasan wajahmu belum stay on alias gampang luntur. Kira-kira kamu tahu nggak apa ‘kesalahanmu’ saat makeup sehingga bisa luntur kayak gitu? Pasti kamu lupa menggunakan lima hal ini deh.

1. Sebelum makeup andalkan es batu

Pantas Makeup Sering Luntur, Mungkin Kamu Nggak Perhatikan 5 Hal Ini

Kalau sebelum makeup, kamu hanya mengandalkan moisturizer atau primer, kamu salah. Faktanya ada lho salah satu cara yang bisa kamu lakukan, menggunakan es batu. Ini sangat efektif untuk mengecilkan pori-pori di bagian wajahmu. Jadi hasil makeup-nya nanti akan terlihat lebih mulus deh. Coba dulu deh di rumah!

2. Paham dengan jenis kulitmu sendiri

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved