Anti Menor, 9 Cara Makeup Natural yang Bikin Wajah Terlihat Flawless

Simpel dan mudah di ikuti

Tren menggunakan makeup telah menjadi kebutuhan yang tak bisa dipisahkan dari perempuan. Kalau dulu makeup hanya digunakan ketika menghadiri acara spesial, kini merias wajah menjadi ritual wajib yang dilakukan hampir setiap hari. Namun, terkadang menggunakan makeup justru memberikan kesan wajah yang menor dan nampak lebih tua.

Nah, untuk sehari-hari ada baiknya untuk tetap mengaplikasikan makeup yang minimalis dan simpel. Kira-kira bagaimana untuk mendapatkan look yang flawless dan anti menor? Yuk intip sembilan cara makeup natural berikut ini!

1. Pastikan kulitmu sudah bersih dari kotoran dan jangan lupa untuk menggunakan skincare, seperti pelembap dan sunscreen.

2. Jika kulitmu tipe yang mudah berminyak, gunakan primer yang berfungsi mengontrol sebum berlebih. Sedangkan kulit kering bisa aplikasikan hydrating primer agar lebih lembap.

3. Aplikasikan complexion yang memiliki warna cocok dengan tone wajah dan bertekstur ringan. Mungkin kamu bisa mencoba bb cream, cushion atau tinted moisturizer.

  • Share Artikel

TOPIC