7 Pesona Glenca Chysra, Pemeran Elsa di Sinetron 'Ikatan Cinta' 

Meski sering bikin geram, wajahnya bikin hati adem

Sejak membintangi sinetron Ikatan Cinta, publik dibuat penasaran dengan sosok Glenca Chysara. Aktris 25 tahun ini berperan sebagai Elsa yang sukses mengundang emosi para penonton. Meskipun perannya menyebalkan dan bikin geram, tetapi perempuan 25 tahun ini memiliki kecantikan yang dikagumi. Jadi penasaran dengan pesona Glenca Chysara? Langsung intip yuk!

1. Glenca mengawali karier di dunia hiburan sebagai member JKT48 ketika ia berusia 12 tahun. Kini, ia dikenal sebagai aktris yang tengah naik daun.

2. Lewat kemampuan akting yang memikat dan wajah cantiknya, kini Glenca dikenal sebagai aktris muda yang tengah naik daun.

3. Punya paras menawan, riasan soft and glow kian memancarkan pesonanya.

  • Share Artikel

TOPIC