7 Obat Mata Bengkak yang Tersedia di Apotek, Efektif!

Pilih sesuai penyebabnya

7 Obat Mata Bengkak yang Tersedia di Apotek, Efektif!

Obat mata bengkak menjadi kunci untuk mengatasi keluhan pada mata yang umum terjadi. Biasanya, keluhan tersebut terjadi karena radang, alergi, atau infeksi.

Biasanya, bengkak pada mata itu memang dapat sembuh dengan sendirinya. Namun, hal itu tentu membutuhkan waktu berhari-hari sehingga bisa menghambat aktivitasmu.

Nah, upaya yang bisa kamu lakukan supaya bengkak pada mata menjadi hilang adalah dengan obat mata bengkak. Berikut adalah 7 obat mata bengkak yang bisa kamu dapatkan di apotek terdekat. 

1. Cendo Xitrol Eye Drop

7 Obat Mata Bengkak yang Tersedia di Apotek, Efektif!

Obat mata bengkak yang pertama adalah Cendo Xitrol Eye Drop. Obat tetes mata ini memiliki kandungan deksametason, neomycin sulfate, dan poliymyxin b sulfate di dalamnya. 

Kandungan tersebut bisa mengatasi kondisi inflamasi mata atau adanya infeksi bakteri. Namun, penggunaan obat ini harus sesuai dengan petunjuk dokter. Kamu bisa meneteskan 1-2 tetes pada siang hari dan setiap 2 jam pada malam hari. 

Harga Cendo Xitrol Eye Drop berkisar antara Rp31.500 sampai Rp38.800. 

2. Cendo Augentonic

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved