Kocak, 10 Ilustrasi Kehidupan Perempuan Single yang Kita Banget!

Lebih puas makan sendiri, kan?

Sifat perempuan itu memang berbagai macam. Namun, ada beberapa karakter yang perempuan banget. Bahkan, bisa dipastikan hampir sebagian besar perempuan melakukannya. Lilian Lai adalah seorang ilustrator yang membuat berbagai ilustrasi lucu tentang kesehariannya yang juga sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari kita. Kamu bisa lihat karya selengkapnya di @lillisketch atau intip di artikel ini!

1. Karena nggak mau kulit menghitam, banyak perempuan yang menghindari sinar matahari. Pakai apa pun yang kamu temukan biar kulit nggak gosong.

2. Apalagi kalau lagi liburan ke pantai nih, tabir surya itu wajib hukumnya dan nggak boleh kelupaan!

3. Nah, ini kadang tingkah konyol perempuan kalau lagi mencoba baju di kamar pas. Coba baju yang kekecilan, berakhir nyangkut dan nggak tahu gimana keluarnya.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes
Aries

Ramalan Zodiak Aries Hari Ini - Zodiak Aries berasal dari konstel... read more

See more horoscopes here