6 Fakta Keluarga Putri Marino, Berdarah Blasteran Italia-Bali

Istri Chicco Jerikho yang menawan!

6 Fakta Keluarga Putri Marino, Berdarah Blasteran Italia-Bali

Putri Marino sudah menjadi nama yang dikenal luas di kalangan penikmat film Indonesia. Aktris berbakat ini sudah banyak tampil di berbagai judul film sejak memulai kariernya di industri hiburan Tanah Air. Tak hanya itu, Putri juga menorehkan karya di sejumlah serial web. Salah satunya yang paling populer adalah Layangan Putus, di mana Putri memerankan karakter Kinan.

Meski namanya sudah tidak asing lagi, mungkin masih banyak orang yang belum tahu detail tentang kehidupan keluarganya. Padahal, ada banyak sisi menarik dari keluarga Putri Marino yang bisa membuat kita semakin mengenal sosoknya lebih dekat. Oleh karena itu, Popbela akan merangkum sederet fakta keluarga Putri Marino sebagai berikut.

1. Memiliki darah blasteran Italia-Bali

6 Fakta Keluarga Putri Marino, Berdarah Blasteran Italia-Bali

Putri Marino memiliki nama lengkap Ni Luh Dharma Putri Marino, yang lahir di Bali pada 4 Agustus 1993. Ia terlahir dari pasangan, Francesco Marino dan Marianna Rupadmi. Putri membawa darah campuran Italia dari sang ayah, Francesco, dan darah Bali dari ibunya, Marianna.

2. Anak pertama dengan dua adik perempuan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved