7 Tanda Kesepian Menurut Psikologi, Jangan Diabaikan!

Apa kamu sedang merasakannya?

Kesepian sebenarnya perasaan yang wajar dialami oleh semua orang pada suatu titik dalam hidupnya. Namun, tak jarang kesepian selalu datang dan berkembang menjadi kondisi yang lebih serius, sehingga memengaruhi kesejahteraan mental dan emosional.

Dalam kehidupan yang serba cepat dan terhubung, justru banyak orang yang merasa kesepian meski sedang di keramaian. Apakah kamu sekarang merasa kesepian, namun sulit mengetahui penyebabnya? Jarang disadari, ada 7 tanda kesepian yang berkepanjangan. Yuk, ketahui semuanya pada artikel ini.

1. Kamu ingin memiliki lebih banyak teman

Menurut psikolog klinis, Emily Bly, PhD, sebagaimana dilansir dari laman Everyday Health, tanda kesepian adalah ketika kamu merindukan orang-orang dan berharap memiliki lebih banyak teman dalam hidup. Beberapa peneliti mengatakan bahwa keinginan adalah kunci untuk mengidentifikasi kesepian. Orang akan mengalami kesepian ketika lingkungan sosialnya tidak memenuhi harapan mereka.

2. Kamu merasa tidak ada orang yang memahamimu

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

See more horoscopes here